Jumat, 18 November 2011

Saol Ulangan IPA Kelas VIII Tahun 2011 - 2012

Ulanan IPA Tentang SistemPernafasan & Sistem Transportasi By : Epi Ulan Sari, S.Pd

1.Buatlah jalur pernafasan pada manusia ! (2)
2.Bagaimana Jalannya pernafasan pada inspirasi pernafasan dada? (3)
3.Sebutkan 3 faktor yang mempengaruhi frekuensi pernapasan pada manusia ! (3)
4.Jelaskan pengertian udara komplementer dan udara suplementer ! (2)
5.Jelaskan 2 jenis kelainan pada sistempernafasan yang anda ketahui (2)
6.Sebutkan 3 ciri – ciri jantung ! (3)
7.Jelaskan perbedaan systole dan diastole ? (2)
8.Sebutkan 3 ciri – cirri pembuluh balik (vena) ? (3)
9.Jelaskan cirri – cirri di bawah ini (tempat dibentuk, punya inti atau tidak, jumlahnya) untuk :
Eritrosit dan leukosit (6)
10.Jelaskn proses pembekuan darah ! (4)
11.Sebutkan 3 fungsi darah !(3)
12. Jelakan perbedaan system peredaran darah besar dan system peredaran darah kecil !(2)
13. Sebutkan 2 kelainan dan penyakit pada system transportasi manusia ! (2)

Tidak ada komentar: